Poffertjes adalah kue tradisional yang empuk dari Belanda. Penampilannya mirip panekuk, tetapi lebih kecil dan manis. Berkebalikan dengan panekuk, poffertjes dibalikkan sebelum salah satu sisinya matang sehingga hasilnya lebih lembut.Poffertjes bisa dimasak tanpa ragi, walaupun hasilnya tidak sebaik yang memakai ragi. Ditemui pula 'Poffertjes à la Bill Clinton', sebagai penghargaan atas kunjungannya ke restoran Delft. Poffertjes dibawa oleh bangsa Belanda ke Indonesia pada masa Hindia Belanda dan Belanda memang memberi pengaruh dalam seni memasak kue di Indonesia, kue cubit mungkin sekali merupakan adaptasi lokal atas poffertjes Belanda.
Membuatnya pun sangat mudah, silahkan diikuti step by step di bawah ini:
POFFERTJES
by maryati
Ingredient A:
200 grams plain flour
1 tbsp sago flour
1 tsp yeast
65 grams granulated sugar
2 egg
350 ml milk
Ingredient B:
1/2 tsp vanilla extract
1/2 tsp baking powder
1/4 tsp salt
50 grams melted butter
Directions:
1. Mix all ingredient A until smooth, and let the yeast go to work for about 30 minutes.
2. Stir through all ingredient B.
3. Heat your poffertjes pan and grease it with a bit of butter with a cooking brush.
4. Pour your batter quickly into each hole. This is the easisest in a squeese bottle or a jug.
5. Turn your mini pancake with a fork and/or skewer once the top is starting to dry a bit.
6. Leave for another 1 minute until golden brown and simply plate them.
7. Serve your poffertjes with powdered sugar and chocolate syrup
No comments:
Post a Comment